Senin, April 19, 2010

Ekspor dan Impor File MIDI di Fruity Loop

tentang ekspor dan impor file MIDI pada fruity loop. MIDI (Musical Instrument Digital Interface) merupakan sebuah standard yang diterima secara luas untuk menukar informasi tentang pengolahan musik secara digital. Instrumen MIDI bisa mengirim sekaligus menerima perintah MIDI. Dan pada fruity loop, kita juga bisa mengirim dan menerima file midi.

Ekspor MIDI
Pertama gw akan membahas tentang bagaimana kita mengekspor sebuah MIDI file, ikuti langkah-langkah berikut ini :
1.Siapkan file flp yang anda miliki lalu buka file tersebut di fruity loop.
2.Setelah dibuka maka masuk ke menu tools, lalu :
3.Lalu klik perintah "Prepare for MIDI Export.
4.Lalu Klik Ok

Setelah proses maka file flp anda telah menjadi file midi. Jika anda memainkan file tersebut di fruity loop/sequencer, maka anda membutuhkan perangkat MIDI out atau Midi Controller jika tidak maka lu hanya bisa memainkannya pada media player.

Impor MIDI
Untuk impor midi lakukan langkah sebagai berikut :
1. Klik file
2. Import lalu klik MIDI File

browse file midi yang anda inginkan lalu klik open. Setelah itu file midi anda akan muncul sesuai dengan pattern sequencernya dan selesai.

sumber :
http://midispacetour.blogspot.com/2010/01/ekspor-dan-import-file-midi-di-fruity.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar